
David da Silva mencetak gol kemenangan untuk Persib./©persib.co.id/sutanto np/ist.
Madura – Pelatih Persib, Luis Milla sangat gembira dengan kemenangan 1-0 timnya atas Madura United dalam lanjutan Liga 1 2022/2023 di Stadion Gelora Ratu Pamelingan, Jumat 20 Januari 2023 malam.
Ia pun mengapresiasi kerja keras Dedi Kusnandar dan kawan-kawan dalam berjuang merebut tiga angka pertama di kandang Madura.
“Saya sangat senang dengan semangat yang diperlihatkan para pemain di pertandingan tadi,” buka Milla dalam sesi konferensi pers seusai laga, dilansir dari laman resmi klub.
Selanjutnya klik:
https://citrabolanews.com/bola-persib/65/milla-apresiasi-seluruh-pemain-terutama-david-da-silva.html