Dijamu Persikabo, Mahesa Jenar Petik Satu Poin

Bogor – PSIS Semarang memetik satu poin di laga pekan ke-26 BRI Liga 1 2022/2023 saat dijamu Persikabo 1973 di Stadion Pakansari, Bogor, Selasa (21/2).

Meski hasil ini meleset dari bidikan awal, namun Laskar Mahesa Jenar tetap bersyukur bisa melanjutkan tren positif dengan mendulang poin.

“Yang kita inginkan sebenarnya adalah tiga poin dari pertandingan ini. Tapi hasil satu poin juga bukan hasil yang buruk,” kata asisten pelatih PSIS, Muhammad Ridwan pada sesi jumpa pers usai pertandigan.

KLIK:

https://citrabolanews.com/bola-liga-indonesia/97/dijamu-persikabo-mahesa-jenar-petik-satu-poin.html


Diterbitkan oleh pendicitrawarga

Hobi nulis apa saja.***

Tinggalkan komentar

Rancang situs seperti ini dengan WordPress.com
Mulai