Tak Diperkuat Teja dan Henhen, Persib Fokus Amankan Kemenangan Hadapi Persik

BOGOR – Persib akan fokus mengamankan kemenangan di setiap laga yang dimainkan, termasuk saat menjamu Persik Kediri pada pekan ke-29 Liga 1 2022/2023 di Stadion Pakansari Cibinong, Kabupaten Bogor, Rabu, 8 Maret 2023, pukul 15.00 WIB.

Hal itu ditegaskan kembali oleh pelatih Persib, Luis Milla menjelang pertandingan kontra Persik.

“Kami akan terus bekerja dan berjuang untuk meraih kemenangan hingga secara matematis peluang kami untuk juara ditutup oleh PSM,” tegasnya pada konferensi pers menjelang laga di Graha PERSIB, Selasa 7 Maret 2023, dilansir dari laman resmi klub.

KLIK:

Diterbitkan oleh pendicitrawarga

Hobi nulis apa saja.***

Tinggalkan komentar

Rancang situs seperti ini dengan WordPress.com
Mulai