Lawan Arema, Milla Mantapkan Persiapan, Beckham Bertekad Tampilkan Performa Lebih Baik

Bandung – Pelatih Luis Milla memberikan menu latihan taktikal di Stadion Persib, Kota Bandung, Rabu, 5 Juli 2023. Ini merupakan program persiapan menghadapi Arema FC pada pekan kedua Liga 1 2023/2024 di Stadion Kapten I Wayan Dipta Gianyar, Bali, Jumat, 7 Juli 2023.

Sebelum berlatih, Milla terlebih dahulu memberikan sesi class room. Dalam kesempatan ini, tim pelatih mengevaluasi penampilan melalui tayangan video pertandingan.

Setelah 15 menit, para pemain beralih ke lapangan. Mereka mulai mendapat menu peningkatan kebugaran. Ini adalah hari kedua latihan setelah menjalani pertandingan lawan Madura United, Minggu, 2 Juli 2023 lalu.

KLIK:

https://citrabolanews.com/bola-persib/292/lawan-arema-milla-mantapkan-persiapan-beckham-bertekad-tampilkan-performa-lebih-baik.html***

Diterbitkan oleh pendicitrawarga

Hobi nulis apa saja.***

Tinggalkan komentar

Rancang situs seperti ini dengan WordPress.com
Mulai