
Jakarta – Bhayangkara Presisi Indonesia FC terus memperkuat komposisi pemainnya sebagai upaya untuk lepas dari status juru kunci klasemen BRI Liga 1 2023/24.
Tim yang berjulukan The Guardian itu tidak berhenti mendatangkan pemain.
Setelah merekrut Witan Sulaeman dari Persija Jakarta, kini The Guardian merekrut Osvaldo Haay. Pemain kelahiran Jayapura, Papua, sempat menghilang karena kerap mengalami cedera.
Klik di sini