Meski Gagal Juara Piala AFF, Shin Tae-yong Puji Kerja Keras Pemain

|| PIALA AFF 2020 – Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, tetap memberikan apresiasi kepada anak asuhannya meski gagal menjadi kampiun Piala AFF 2020. Sebagai tim yang dihuni banyak pemain-pemain muda, Shin Tae-yong merasa Timnas Indonesia sudah memberikan hasil terbaik. Timnas Indonesia finis sebagai runner-up Piala AFF 2020 usai gagal mengalahkan Thailand di final. Secara agregatLanjutkan membaca “Meski Gagal Juara Piala AFF, Shin Tae-yong Puji Kerja Keras Pemain”

Berharap Ada Keberuntungan

|| PIALA AFF 2020 – Pemain sayap Timnas Indonesia, Irfan Jaya masih semangat menatap leg kedua final Piala AFF 2020 kontra Thailand di Stadion Nasional, Singapura, Sabtu (1/1/2022) malam WIB. Ia berharap ada sebuah keajaiban sehingga tim Merah Putih bisa menjadi juara. Seperti diketahui, Timnas Indonesia kalah di leg pertama dengan skor cukup telak 4-0. Butuh margin minimal lima gol supaya memastikan diriLanjutkan membaca “Berharap Ada Keberuntungan”

Shin Tae Yong Berjanji untuk Setia terhadap Timnas Indonesia

|| TIMNAS GARUDA –  Shin Tae Yong mengucap janji setia bersama Timnas Indonesia jelang laga final leg kedua Piala AFF 2020 (Piala AFF 2021). Dalam konferensi pers jelang final leg kedua Piala AFF, Jumat (31/12/2021), arsitek asal Korea Selatan itu menegaskan akan memenuhi harapan fan Tanah Air untuk tetap menjadi pelatih Timnas Indonesia. Shin Tae Yong juga mengatakanLanjutkan membaca “Shin Tae Yong Berjanji untuk Setia terhadap Timnas Indonesia”

Mantan Pemain Vietnam Anggap Indonesia Tak Punya Peluang Menang

|| PIALA AFF 2020 – Mantan pemain Timnas Vietnam, Nguyen Manh Dung melontarkan pernyataan pedas pasca Timnas Indonesia dibantai Thailand 0-4 dalam leg pertama final Piala AFF 2020, Rabu (29/12/2021). Dengan tegas, Nguyen Manh Dung menyerukan agar leg kedua final Piala AFF 2020 yang direncanakan bergulir pada 1 Januari 2021 tak usah digelar. Timnas Indonesia dianggapnya sudah tak punya peluang. Selanjutnya klik di https://citrabandungnews.com/news/2539/pemain-vietnam-minta-leg-ke-2-final-piala-aff-tak-digelar.html***

Persis Solo Juara, Dewa UnitedPromosi ke Liga 1

|| LIGA 2 –  Persis Solo menjadi kampiun Liga 2 2021 usai mengalahkan Rans Cilegon FC di Stadion Pakansari, Cibinong, Bogor, Kamis (30/12/2021) malam WIB. Persis menang dengan skor 2-1. Persis Solo sudah mendominasi sejak menit-menit awal pertandingan. Kokohnya pertahanan Rans Cilegon FC, membuat Alberto Goncalves dan kawan-kawan sulit mencetak gol. Gol untuk Persis SoloLanjutkan membaca “Persis Solo Juara, Dewa UnitedPromosi ke Liga 1”

RANS FC dan Persis Solo Siap Sajikan Permainan Terbaik

|| FINAL LIGA 2 – Pelatih Rans Cilegon FC Rahmad Darmawan (RD) meyakini pertandingan melawan Persis Solo pada partai final Liga 2 di Stadion Pakansari, Bogor, Kamis (30/12/2021) malam WIB, akan berjalan menarik karena kedua tim sudah memastikan diri lolos ke Liga 1 musim depan. Berbicara pada sesi konferensi pers virtual sebelum pertandingan, Rabu (29/12/2021),Lanjutkan membaca “RANS FC dan Persis Solo Siap Sajikan Permainan Terbaik”

Shin Tae-yong Janji Lebih Baik di Leg Kedua

 || PIALA AFF 2020 -Timnas Indonesia hancur lebur setelah dibantai Thailand 0-4 di leg pertama final Piala AFF 2020 yang berlangsung di Stadion Nasional, Singapura, Rabu (29/12/2021) malam WIB. Kalah 0-4 di leg pertama, menjadikan langkah Timnas Indonesia untuk meraih juara Piala AFF 2020 berat. Lantas, apakah Pelatih Shin Tae-yong lempar handuk alias menyerah di leg kedua nanti? Selanjutnya klik di https://citrabandungnews.com/olahraga/2528/shin-tae-yong-janji-siapkan-timnas-indonesia-lebih-baik-di-leg-kedua.html***

Shin Tae-yong Yakin Garuda Kalahkan Thailand

|| AFF SUZUKI CUP 2020 – Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, sangat optimistis Skuad Garuda mampu mengalahkan Thailand pada final pertama Piala AFF 2020 di National Stadium, Rabu (29/12) pukul 19.30 malam WIB. Timnas Indonesia melaju ke final Piala AFF 2020 usai menyingkirkan Singapura dengan agregat 5-3. Skuad Garuda menantang Thailand yang lolos usai mendepakLanjutkan membaca “Shin Tae-yong Yakin Garuda Kalahkan Thailand”

Menpora Jamin Kontrak Shin Tae-yong Bakal Diperpanjang

|| – Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Zainudin Amali menjamin kontrak pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong akan diperpanjang karena dinilai telah meningkatkan kualitas skuad Garuda, terutama saat bertanding pada Piala AFF 2020. Masa kontrak Shin Tae-yong menangani Timnas Indonesia berlaku hingga 2023 sejak diperkenalkan 2019 lalu, menggantikan posisi pelatih asal Skotlandia Simon McMenemy. Shin semula dikontrak untuk melatih timnas dalam menghadapi PialaLanjutkan membaca “Menpora Jamin Kontrak Shin Tae-yong Bakal Diperpanjang”

Semifinal Liga 2 Hari Ini: Raffi Siapkan Bonus, Eko Berbekal Bismillah

  | LIGA 2 – Chairman RANS Cilegon FC, Raffi Ahmad membakar semangat para pemainnya jelang semifinal Liga 2 2021. Dia berjanji akan memberikan bonus bila Rans Cilegon FC berhasil menang dan lolos ke Liga 1. RANS Cilegon FC memang tinggal selangkah lagi lolos ke Liga 1. Tim milik Raffi Ahmad ini akan tampil di semifinalLanjutkan membaca “Semifinal Liga 2 Hari Ini: Raffi Siapkan Bonus, Eko Berbekal Bismillah”

Rancang situs seperti ini dengan WordPress.com
Mulai