Arsip Kategori: BOLA Persib
Giliran Bruno Cantanhede yang “Dihaturnuhunkeun”
|| – PANGERAN BIRU Persib secara resmi mengumumkan tidak lagi memperpanjang kerja sama dengan Bruno Cunha Cantanhede dan menyampaikan “hatur nuhun” (terima ksih, red.) kepada striker berkebangsaan Brasil tersebut atas dedikasi selama ini. Melansir laman resmi klub, keputusan ini merupakan hasil evaluasi tim pelatih terhadap skuad Pangeran Biru selama mengarungi Liga 1 2021/2022. Performa yangLanjutkan membaca “Giliran Bruno Cantanhede yang “Dihaturnuhunkeun””
Dua Pemain Label Nasional Resmi Gabung, Supardi Nasir Dilepas
|| – PANGERAN BIRU PT PERSIB Bandung Bermartabat dengan ini mengumumkan kesepakatan kontrak dengan dua pemain berlabel tim nasional, Ricky Kambuaya dan Rachmat Irianto. Melansir laman resmi klub, kedua gelandang andalan Indonesia pada ajang AFF 2020 silam ini menjalin kesepakatan dengan Persib lebih dari satu musim. Ricky dan Rachmat akan menjadi tambahan kekuatan bagi liniLanjutkan membaca “Dua Pemain Label Nasional Resmi Gabung, Supardi Nasir Dilepas”
Robert Kantongi Catatan Perbaikan Performa Tim.
Rencana Selanjutnya Usai Selesaikan Kompetisi.
Gol-gol yang Mengantarkan Persib Finis di Peringkat 2 Liga 1 2021/2022.
Mulai Matangkan Strategi untuk Laga Pamungkas
|| – PANGERAN BIRU Persib kembali menggelar latihan di FINNS Recreation Club, Selasa 29 Maret 2022. Tim asuhan Robert Alberts mulai fokus mempersiapkan taktik dan strategi menatap laga pamungkas Liga 1 2021/2022. Sesi latihan diawali dengan pemanasan. Seluruh penggawa Pangeran Biru tampak serius mengawali latihan yang dipandu pelatih fisik Yaya Sunarya. Setelah itu, Puja AbdillahLanjutkan membaca “Mulai Matangkan Strategi untuk Laga Pamungkas”
Meski Gagal Juara, Klok Bangga Nick Janjikan Tim Tetap Solid
|| – PANGERAN BIRU Gelandang Persib, Marc Klok tetap bangga dengan pencapaian timnya di Liga 1 2021/2022. Pangeran Biru dipastikan menjadi runner up setelah bermain imbang 0-0 dengan Persik Kediri di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, 25 Maret 2022 lalu. Pangeran Biru berusaha keras untuk bisa keluar sebagai pemenang di laga tersebut. TapiLanjutkan membaca “Meski Gagal Juara, Klok Bangga Nick Janjikan Tim Tetap Solid”
Persib Mantap di Posisi Runner-up
|| – Usai Bhayangkara FC Ditahan Imbang Persija Hasil pertandingan lanjutan kompetisi BRI Liga 1 2021/2022 pekan ke-33, Sabtu 26 Maret 2022, antara Bhayangkara FC vs Persija Jakarta sama kuat 1-1. Pertandingan yang digelar pukul 17:30 WIB (di Stadion Kapten I Wayan Dipta, live Indosiar) itu berimbas baik bagi Persib Bandung yang mantap di posisiLanjutkan membaca “Persib Mantap di Posisi Runner-up”
Persib Gagal Raih Poin Penuh Usai Bermain Imbang kontra Persebaya
|| – BRI Liga 1 Pekan ke-32 Persib Bandung gagal meraih poin penuh saat nenghadapi Persebaya setelah hanya bermain imbang (1-1) dalam lanjutan kompetisi BRI Liga 1 2021/2022 pekan ke-32, Sabtu 19 Maret 2022, di Stadion Kapten I Wayang Dipta. Unggul terlebih dahulu melalui David da Silva di menit 24 usai menerima umpan matang dariLanjutkan membaca “Persib Gagal Raih Poin Penuh Usai Bermain Imbang kontra Persebaya”