Mantan pemain Bali United, Eber Bessa, akan memperkuat Persita Tangerang di paruh musim kedua Liga 1 2024/2025. (foto: pt lib/teks: bolayes.news.blog)__________________ BOLAyes.news.blog – Persita resmi mendatangkan gelandang asal Brasil, Eber Bessa untuk mengarungi paruh kedua musim BRI Liga 1 2024/25. Pemain berusia 32 tahun ini menjadi nama kedua yang bergabung dengan skuat Pendekar Cisadane, sebelumnyaLanjutkan membaca “Mantan Pemain Bali United Perkuat Pendekar Cisadane”