Arsip Tag:#liga champions
Menang 3-1, Real Madrid Butuh Seri di Kandang Liverpool
8 Tim yang Maju ke Perempafinal Liga Champions 2019/20
Trofi Liga Champions dipamerkan pada undian Babak 16 Besar musim 2019/20./afp/fabrice coffrini/via kumparan.com. BOLAyes.news.blog – Babak 16Besar Liga Champions 2019/20 sudah rampung dilaksanakan. Delapan tim tersisa akan berjibaku di babak perempatfinal UEFA Champions League (UCL) pada 13 hingga 16 Agustus 2020. Tim pertama yang lolos adalah RB Leipzig. Wakil dari Jerman tersebut melaju ke babakLanjutkan membaca “8 Tim yang Maju ke Perempafinal Liga Champions 2019/20”
Napoli Ancam Reputasi Barcelona di Liga Champions
Napoli jadi ancaman serius untuk Barcelona. /afp/filippo monteforte./via cnn indonesia. BOLAyes.news.blog – Napoli menjadi ancaman bagi reputasi Barcelona di Liga Champions yang selalu melangkah ke babak perempatfinal sejak musim 2007/2008. Barcelona menjamu Napoli pada pertandingan leg kedua babak 16 Besar Liga Champions di Stadion Camp Nou, Minggu (9/8) dini hari waktu Indonesia. Tuan rumah minimalLanjutkan membaca “Napoli Ancam Reputasi Barcelona di Liga Champions”
Data dan Statistik Menarik Liga Champions 2019/20: Manchester City vs Real Madrid
Ilustrasi./90min/via thestartmagazine,com BOLAyes.news.blog – Real Madrid secara mengejutkan kalah 1-2 dari tuan rumah Manchester City di leg kedua perdelapanfinal Liga Champions 2019/20 pada Sabtu, 8 Agustus 2020 dini hari WIB. Hasil ini memastikan langkah Benzema dkk. terhenti di kompetisi paling bergengsi di Eropa musim ini. Berikut adalah data dan statistik menarik laga bigmatch tersebut melansirLanjutkan membaca “Data dan Statistik Menarik Liga Champions 2019/20: Manchester City vs Real Madrid”
Real Madrid dan Juventus Tersingkir dari Liga Champions
Dua tim raksasa Eropa, Real Madrid dan Juventus, terhenti di babak 16 Besar Liga Champions 2019/2020./ap/dave thompson. BOLAyes.news.blog – Real Madrid tersingkir dari Liga Champions usai kalah 1-2 dari Manchester City pada leg kedua di Stadion Etihad, Sabtu (8/8) dini hari WIB. Duel kedua tim berlangsung sengit hampir di sepanjang laga lantaran sama-sama memeragakan permainanLanjutkan membaca “Real Madrid dan Juventus Tersingkir dari Liga Champions”