Mengikuti Jerman dan Argentina, Timnas U-17 Prancis dan Timnas U-17 Mali melaju ke babak semifinal Piala Dunia U-17 IIndonesia. Prancis melaju ke babak semifinal setelah mengalahkan Uzbekistan di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (25/11), dengan skor tipis 1-0. Sedangkan gol dramatis Mali yang mengantarkannya ke semifnal usai mengalahkan negara tetangganya Maroko masih di tempat yang samaLanjutkan membaca “Ikuti Jerman dan Argentina, Prancis dan Mali Melaju ke Semifinal”
Arsip Tag:Piala Dunia U-17
Tak Ada Israel, Inilah 24 Peserta Piala Dunia U-17
Jakarta – Sebanyak 24 negara akan mengikuti Piala Dunia U-17 yang akan digelar 10 November hingga 2 Desember tahun 2023. Seperti diketahui FIFA baru saja menunjuk Indonesia sebagai tuan rumah ajang bagi calon-calon pemain sepak bola dunia ini. Sebagai tuan rumah Indonesia otomatis lolos dan menjadi satu-satunya wakil dari kawasan Asia Tenggara. Berikut daftar negaraLanjutkan membaca “Tak Ada Israel, Inilah 24 Peserta Piala Dunia U-17”